Rapat Pembahasan PKS dan Standar Prosedur Operasional Antara Pemprov Bali dengan PT. Bank Central Asia (BCA)

Biro Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat melaksanakan rapat pembahasan PKS dan standar prosedur operasional antara Pemprov Bali dengan PT. Bank Central Asia (BCA) pada Hari Kamis, 6 Oktober 2022 bertempat di Ruang Rapat Biro Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat